Bahasa Jepang Sehari-hari – Belajar bahasa jepang sehari hari terbagi atas beberapa hal, biasanya paling utama adalah bahasa jepang sehari hari yang digunakan dalam kehidupan sehari hari seperti di pasar, di apartemen, atau di perjalanan transportasi semisal naik bus, trem atau kendaraan umum lainnya.
Selanjutnya bahasa jepang sehari hari untuk urusan bisnis, kosakata yang dipelajari di dalam bahasa bisnis tentu saja berbeda dengan kosakata yang kita pelajari dalam percakapan sehari hari yang bersifat umum, di perjalanan, atau di apartemen dan juga di pasar-pasar.
Selanjutnya bahasa jepang sehari hari untuk urusan akademik. Bahasa jepang sehari hari dalam urusan akademik biasanya banyak dipelajari oleh siswa-siswa SMA yang berminat melanjutkan studi ke negara jepang atau hanya bahkan mengambil jurusan sastra jepang di dalam negeri.
Belajar bahasa jepang sehari hari untuk akademik, akan lebih baik jika anda menguasai kosakata kosakata penting sejak awal. Mengapa begitu? Karena dengan memulai lebih awal akan memudahkan anda untuk mempelajari kosakata bahasa jepang yang lain.
Biasanya siswa siswa SMA yang mempelajari bahasa jepang semenjak sekolah menengah, akan terbiasa menguasai kosakata bahasa jepang yang lebhih sulit, karena mereka sudah terbiasa untuk belajar bahasa jepang sehari hari dalam urusan akademik. Sehingga mereka tinggal menambah kosakata bahasa jepang sehari hari untuk urusan bisnis, urusan di pertokoan dan pasar-pasar dan bahkan urusan di perjalanan transportasi.
Kenapa kita harus belajar bahasa jepang sehari hari? Karena akan memudahkan kita untuk menggunakan kosakata-kosakata tersebut ketika kita telah berada di jepang, atau hanya mengikuti kuliah di jurusan sastra jepang. Misalnya ketika anda terbiasa memanggil guru anda dengan sebutan ‘sensei”, maka akan terjalin keakraban yang lebih dibandingkan anda tidak menguasai bukan?
Nah, selain mengakrabkan diri, menguasai bahasa jepang sehari hari untuk akademik, juga akan memudahkan anda beradaptasi secara cepat dengan sistem perkuliahan di jepang, atau hal hal administrasi yang mungkin terdengar berbeda ketika di jepang, walaupun sebenarnya substansinya sama saja.
Nah, berikut beberapa kosakata yang bisa anda pelajari ketika belajar bahasa jepang sehari hari untuk urusan akademi. Bagian pertama, anda harus mengetahui panggilan-panggilan yang biasa dilakukan oleh orang jepang.
Orang jepang menyebut guru dengan sebutan “sensei”, jadi ketika anda memanggil profesor atau dosen anda di jepang, akan lebih baik anda memanggilnya dengan sebutan sensei. Sensei ini bahkan lebih tegas, lebih tinggi, dibandingkan sebutan pak dan bu.
Sementara itu, orang jepang akan terbiasa memanggil nama anda dengan tambahan -kun dan juga -san, disesuaikan dengan jenis kelamin yang dipanggil. Misalnya seseorang bernama Naruto (laki-laki), maka akan dipanggil naruto-kun, sementraa jika perempuan akan diberi tambahan -san.
Selanjutnya beberapa kosakata penting ketika belajar bahasa jepang sehari hari untuk akademik adalah sebutan sebutan yang umum di kampus-kampus perkuliahan di jepang. Misalnya nama nama fakultas yang berada di kampus jepang.
Berikut kosakata yang bisa anda hafal untuk belajar bahasa jepang sehari hari:
Fakultas: gakubu
Fakultas hukum: hou gakubu
Fakultas akuntansi: shou gakubu
Fakultas ekonomi: keizai gakubu
Fakultas manajemen: keiei gakubu
Fakultas ilmu politik: seiji gakubu
Fakultas hubungan internasional: kokusai kankel gakubu
Fakultas pertanian: nou gakubu
Fakultas seni: geijutsu gakubu
Fakultas sastra: bungaku bu
Fakultas kedokteran: I gakubu
Fakultas kedokteran hewan: juui gakubu
Fakultas kedokteran gigi: shi gakubu
Fakultas farmasi: yaku gakubu.